UNTUK kesekian kalinya, PT Liga Indonesia kembali merubah tempat digelarnya final Inter Island Cup (IIC) 2014. Semula, laga tersebut akan digelar di Bantul Yogyakarta. Kini, PT LI kembali menetapkan Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, menjadi venue dilangsungkannya pertandingan yang sempat tertunda satu tahun itu.
Berubah Lagi, Laga Final IIC 2014 Pindah ke Jakabaring

- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News