“Selebrasi Arhan sangat lucu. Nama Azizah tertulis di kaosnya. Memangnya boleh sebegitu mencintai, Han?” tulis warganet lainnya.
“Benar kata Yoriko, Azizah benar-benar dirayakan. Arhan sungguh mencintainya. Pratama memang benar-benar mencuri perhatian dengan kreativitasnya,” tulis yang lain.
Kemenangan Indonesia atas Turkmenistan dalam pertandingan ini memastikan bahwa skuad Garuda Muda berhak melanjutkan ke Piala Asia U-23 2024 yang akan diadakan di Qatar.