Masjid Al Jabbar Ditutup Sementara, PKL Ditertibkan

Donny menambahkan, untuk PKL nanti akan dilakukan pendataan yang selanjutnya akan disediakan area tempat untuk berjualan.

Sebelumnya, hadirnya Masjid Raya Al – Jabbar di Gedebage Kota Bandung, Emil menyebut bahwa merupakan kado terindah 2022.

Selain menjadi ikon baru di Jawa Barat, Masjid yang memiliki kapasitas hingga 50 ribu jamaah ini juga dapat dimanfaatkan oleh masyarakat untuk melakukan berbagai kegiatan khususnya keagamaan.

“Mulai sekarang masyarakat silahkan memanfaatkan (Masjid Raya Al – Jabbar) untuk melakukan berbagai kegiatan. Karena fasilitasnya sangat lengkap bahkan mungkin terlengkap di Indonesia,” kata Kang Emil—sapaan akrab Gubenur Jabar ketika meresmikan di Masjid Raya Al Jabbar akhir tahun 2022 lalu. (san/yan).

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan