Lowongan Kerja BUMN 2023 Terbaru, Info Loker Indonesia

JABAR EKSPRES – Informasi lowongan kerja (loker) 2023 BUMN paling baru ini mesti kamu yang sedang mencari pekerjaan.

Pada awal tahun 2023 beberapa perusahaan BUMN kembali membuka lowongan pekerjaan (loker).

Perusahaan apa saja dan untuk posisi apa saja sebenarnya lowongan tersebut? Simak sampai tuntas.

Baca Juga: Cara Menghasilkan Uang 1 Juta Setiap Hari Lewat WhatsApp 2023

Berikut loker BUMN terbaru 2023:

1. Loker PT Pegadaian

SENIOR DEVELOPER BUSINESS APPLICATION

KUALIFIKASI:

  • Pendidikan minimal S1 diutamakan dari jurusan IT atau yang sederajat
  • Memiliki pengalaman minimal 4 tahun di level tech lead/manager IT aplikasi
  • Pribadi yang dinamis, mampu bekerja secara tim, inovatif dan proaktif
  • Memiliki kemampuan untuk memahami logika proses transaksi dan produk secara end to end (Fullstack Mindset) dalam pengembangan aplikasi untuk transaksi finansial
  • Menguasai bahasa Pemograman, DB, dan Framework yang lazim digunakan dalam pengembangan aplikasi Bisnis
  • Menguasai tools pengembangan dan modernisasi aplikasi CI/CD, docker/containerization, virtualization, dan microservices
  • Memiliki kemampuan untuk melakukan troubleshoot & performance turning system.

DESKRIPSI PEKERJAAN:

  • Bertanggung jawab dalam pengembangan layanan aplikasi bisnis untuk mendukung operasional dan bisnis perusahaan
  • Melakukan penanganan atau perbaikan sebagai solusi atas permasalahan teknis pada aplikasi bisnis
  • Mengelola dokumen pengembangan termasuk high/low level desain sesuai ketentuan yang berlaku

Info lebih lanjut: https://pegadaian.co.id/karir (KLIK DI SINI)

Baca Juga: 4 Lowongan Kerja BUMN 2023 Terbaru, Info Loker Januari

2. Loker PT Cipta Nindita Nusapala

PROBLEM ACCOUNT OFFICER

KUALIFIKASI:

  • Laki-laki/Perempuan, usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal D3
  • Diutamakan memiliki pengalaman pada bidang yang sama
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Dapat bekerja di bawah tekanan
  • Mampu bekerja secara individu maupun tim

DESKRIPSI PEKERJAAN:

  • Menerima daftar kunjungan harian dan melakukan follow up kepada nasabah yang memiliki keterlambatan pembayaran sesuai data yang sudah ada
  • Pengambilan angsuran konsumen
  • Memonitor keterlambatan pembayaran kredit nasabah
  • Membantu sosialisasi penggunaan aplikasi kepada nasabah untuk pembayaran angsuran/cicilan
  • Melaporkan hasil kungjungan dan mengkomunikasikan kesulitan yang ditemui saat kunjungan

Lokasi: Boyolali, Kab. Boyolali, Jawa Tengah

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan