Galaxy A52, A52 5G, dan A72 Membuat Inovasi Menjadi Terjangkau Untuk Semua

Melihat dengan display yang awesome, Terlihat awesome berkat desain yang keren 

Samsung meningkatkan pengalaman menonton dengan display yang memukau, menambah gaya penampilan dengan Samsung meningkatkan pengalaman dan style dengan display yang vivid dan desain yang mutakhir untuk merefleksikan hidup anda.

  • Lebih Terang dan Smooth – Nikmati serial favorit anda dengan Samsung Super AMOLED display. Sekarang hadir dengan 120Hz refresh rates pada Galaxy A52 5G, dan 90Hz pada Galaxy A52 dan A72, pengalaman dalam men-scroll konten menjadi lebih smooth. Anda dapat menonton dan men-scroll konten media sosial bahkan saat berada di luar ruangan berkat 800nits luminance yang telah ditingkatkan.
  • Pengalaman menonton yang nyaman – Display yang dimiliki juga telah memiliki sertifikasi ‘Eye Care’, dan secara otomatis menyesuaikan dengan color temperature pada display berdasarkan pada kebiasaan penggunaan untuk mengurangi kelelahan mata dengan ‘Eye Comfort Shield’
  • Desain yang keren – Galaxy A Series menampilkan desain fresh yang simple namun bermakna dengan desain soft-edge dan camera housing yang minimal.

 

Tingkatkan pengalaman anda dengan kekuatan Galaxy Ecosystem yang awesome 

Pengalaman Galaxy A Series terbaru disempurnakan dengan koneksi yang seamless, serta berbagai peluang baru yang ditawarkan melalui Samsung Galaxy Ecosystem.

  • Tetap terorganisir dan terkoneksi – SmartThings menghubungkan dan mengontrol ribuan perangkan dalam lingkungan smart home melalui Galaxy A Series – termasuk perangkat-perangkat wearable, tablet, PC dan televisi. Bahkan, SmartThings Find dapat menemukan perangkat terhubung yang pengguna miliki dengan penunjuk arah yang lebih intuitive dan detail, serta Galaxy SmartTag Bluetooth Locator dapat menemukan perangkat-perangkat atau barang-barang pribadi yang tidak terkoneksi dengan menempelkannya pada barang tersebut. Sehingga pengguna dapat mengubungkan dan menyambungkan ribuan perangkat atau barang dengan Galaxy A Series pengguna.
  • Nikmati musik bersama tanpa repot – Baik ketika pengguna berpartisipasi dengan workout bareng di rumah atau mendengarkan podcast dirumah bersama kerabat, anda dapat terhubung dan menikmati musik bersama-sama. Music Share, dapat secara mudah mensinkronisasikan smartphone pengguna dengan perangkat yang dimiliki teman anda untuk mebagikan musik tanpa melakukan pairing dengan speaker. Pengguna bahkan dapat men-pair perangkat smartphone dengan dua set perangkat Galaxy Buds dan mendengarkan bersama dengan fitur Buds Together.
  • Menghubungkan dan membagikan dengan mudah – Quick Share memungkinkan anda untuk mengirim gambar dan video dengan mudah tanpa batasan ukuran file ke perangkat-perangkat Galaxy terdekat, sehingga anda dapat mendapatkan approval cepat sebelum membagikan group selfie. Dengan Private Share, pengguna dapat mengubah kepada siapa pengguna ingin membagikan konten, atau membatalkan pengiriman foto dan video bahkan setelah dibagikan hanya dengan sekali klik.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan