Aplikasikan Koperasi di Sekolah

Kepala Disdik Kota Bandung Elih Sudiapermana tidak menampik adanya koperasi siswa, bahkan sejak sebulan lalu, pihaknya telah memanggil para kepala sekolah untuk pengembangan program itu.

Elih menginginkan, pada tahun ini semua sekolah sudah melangsungkan program tersebut. Mengenai iuran wajibnya, pihaknya sudah berunding dengan pemamngku kepentingan lain dan diharapkan hal itu menjadi laboratorium koperasi di kalangan para siswa. ’’Ini juga berguna untuk kemandirian para siswa nantinya,’’ pungkasnya. (nit/vil)

Tinggalkan Balasan