Boikot Laga Persib Vs Dewa United, Ini 3 Kritik Ketum VPC ke Manajemen

Dia lantas menekankan bahwa yang harusnya dilakukan adalah memperketat pemeriksaan. Lalu menggunakan bantuan alat yang bisa mendeteksi flare dan sebagainya.

Kemudian menyita barang yang memang dilarang dalam regulasi bukan mengharamkan semua yang sebenarnya tidak dilarang regulasi.

Lantas, atas ketiga masalah tersebut, pihaknya pun tegas melakukan pemboikotan untuk tidak hadir ke stadion. Menonton dan mendukung Persib Bandung secara langsung.

“Walaupun raga ini tidak hadir di GBLA doa kami selalu mengiringi perjuangan para pemain Persib. Terkait sikap kami dan yang berbeda sikap saya berharap semua harus saling menghargai dan saling mendoakan. Kabeh dulur!” ujarnya.

 

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan