Tolak RKUHAP, Ini Empat Tuntutan BEM SI! 

Tolak RKUHAP, Ini Empat Tuntutan Mahasiswa BEM SI! 
Mahasiswa yang tergabung dalam BEM SI Jawa Barat melakukan aksi teatrikal dalam aksi menolak RKUHP di depan DPRD Provinsi Jawa Barat, Kota Bandung, Rabu (30/7). Foto: Dimas Rachmatsyah / Jabar Ekspres
0 Komentar

“Tentu karena BEM SI Jabar taktis organisasi, selain RKUHAP nanti kita menyuarakan permasalahan di tingkat daerah atau nasional. Pasti dan wajib (aksi kembali),” pungkasnya.

Pantauan Jabar Ekspres, massa aksi sempat memanas. Selain membakar ban dan pembatas jalan, massa sempat melakukan aksi corat-coret tembok depan gerbang DPRD Jabar. Adapun aksi unjuk rasa ditutup dengan pembacaan pernyataan sikap pada pukul 17.50 WIB.

Reporter: Muhammad Nizar

0 Komentar