UMKM berbasis alam dapat berkontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi kabupaten tersebut. UMKM bisa naik kelas dengan inovasi orang muda memanfaatkan teknologi dan kearifan lokal. Selain itu, bekerja di sektor UMKM yang lestari dapat menjadi salah satu skenario green job yang berpotensi memberikan dampak dan karir.
LTKL Parade Bangga Berkain Bahan Lokal Alam Indonesia #BanggaBuatanIndonesia


- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News