Caranya adalah dengan masuk ke beranda aplikasi, kemudian klik tombol “Rewards”, lalu temukan dan klik “Redeem”.
Di awal kamu melakukan login di aplikasi ini, kamu harus menonton sebuah video pendek yang berdurasi 45 detik.
Setelah menonton video selama 45 detik tersebut, kamu akan mendapatkan reward yang bernama peti hadiah.
Menonton Video
Aplikasi media sosial ini memang berbasis video. Maka dari itu, tak heran kamu bisa mendapatkan uang dari aplikasi ini hanya dengan menonton video saja.
Ada beragam video lucu yang bisa kamu tonton dalam aplikasi ini untuk bisa mengumpulkan koin dan kamu tukarkan menjadi uang.
Semakin banyak video yang kamu tonton, akan semakin banyak juga koin yang bisa kamu dapatkan untuk kamu kumpulkan.
Di aplikasi ini, 100.000 koin yang berhasil kamu kumpulkan bisa kamu tukarkan menjadi USD 1.
Mengundang Teman
Sama seperti aplikasi penghasil saldo DANA gratis lainnya, di aplikasi ClipClaps juga kamu bisa mengundang teman untuk mendapatkan koin.
Kamu bisa mengundang teman dengan kode redeem kemudian mengirimkannya lewat berbagai aplikasi seperti Facebook, WhatsApp, dan lainnya.
BACA JUGA: Login Nomor HP dapat Rp100 ribu Saldo DANA Gratis 2023
Kabarnya, aplikasi ini akan memberikan kamu uang sebesar USD 3 jika kamu berhasil mengundang teman untuk bergabung ke aplikasi.
Memainkan Game
Siapa sih yang tidak senang bermain game? Cara lain yang menyenangkan di aplikasi ini adalah bermain game.
Dengan bermain game Mega Spin dan Lucky Spin, kamu bisa menghasilkan koin dari aplikasi ini.
Koin tersebut bisa kamu kumpulkan kemudian kamu tukarkan dan cairkan menjadi saldo DANA gratis.
Demikian informasi mengenai cara dapat uang dari aplikasi ClipClaps. Semoga berhasil dan membantu!