Kunjungan Wisata di Sukamakmur Bogor Anjlok 90 persen, Ini Penyebabnya!!

”2024 jangan dijadikan alesana tahun politik, kemarin  sudah ada alesan covid. Kalau tidak ada alasan dipakai tahun politik, alasannya apa lagi? Kita sudah bosan menunggu. Jika tidak ada realisasi kita akan melakukan aksi,” tegasnya.

Dirinya berharap Pemerintah Kabupaten Bogor dapat melek melihat potensi pariwisata yang ada di wilayah Sukamakmur, salah satunya di Desa Warga Jaya.

”Di Warga Jaya sendiri ada lima wisata baik wisata air dan wisata lainnya, juga sering dikunjungi, tapi dengan akses jalan yang rusak, pengunjung juga jadi malas ketika berkunjung, saya berharap Pemerintah Kabupaten Bogor memperhatikan akses jalan di Desa Warga Jaya,” pungkasnya. (sfr)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan