Tips Pinjam Uang di DANA Langsung Cair Lewat 3 Aplikasi Pinjol Terpercaya

pinjam uang di dana
Tips Pinjam Uang di DANA Langsung Cair (ILUSTRASI)
0 Komentar

 Jabarekspres.com – Kini Anda dapat meminjam uang langsung cair ke akun DANA melalui beberapa aplikasi pinjaman online. Yuk, simak ulasan tips pinjam uang di DANA langsung cair lewat 3 aplikasi pinjol terpercaya berikut ini.

Kelebihan dari pinjaman online adalah karena prosesnya mudah dan pencairannya yang cepat langsung ke akun rekening ataupun dompet digital seperti DANA.

Anda bisa memanfaatkan beberapa aplikasi pinjol langsung cair yang pastinya aman dan terpercaya karena sudah terdaftar dan resmi diawasi oleh OJK secara langsung.

 

7 Pinjol Langsung Cair ke DANA

Baca Juga:Epaper Jabar Ekspres Edisi Jumat, 20 Januari 2023Semarak Tahun Baru Imlek 2023, Banyak Program Diskon Menarik dari bank bjb

Hampir setiap aplikasi Pinjol hanya menyediakan metode transaksi menggunakan rekening pribadi untuk pencairan pinjaman. Alasan utamanya adalah keamanan.

Mungkin jadi masalah untuk sebagian orang yang tidak punya rekening pribadi.

Jangan khawair berikut informasi mengenai aplikasi pinjol yang bisa cair ke DANA, berikut diantaranya:

Bunga rendah dari 0,1% per hari, tenor pinjaman yang panjang, hingga pembayaran cicilan yang bisa disesuaikan.

Limit top up saldo DANA dengan JULO Paylater maksimal hingga 15 juta rupiah

Tidak perlu pakai nomor Virtual Account, saldo DANA kamu bisa langsung terisi dalam sekali klik.

Tenang saja, Julo dipastikan aman karena sudah mendapat izin operasi dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK)

Baca Juga:Epaper Jabar Ekspres Edisi Kamis, 19 Januari 2023Apresiasi Agen Laku Pandai, bank bjb Bagi-bagi Hadiah untuk Ratusan Agen bjb BiSA

Untuk syarat dan cara Daftar JULO untuk pinjaman online langsung cair ke DANA bisa mengunjungi link ini.

Berikut cara pinjam uang dari LinkAja cair jadi saldo DANA:

– Silahkan download dan instal aplikasi LinkAja di Google Play Store

– Daftarkan akun menggunakan nomor HP atau email Anda yang aktif.

– Setelah terdaftar, kunjungi dasbor lalu pilih menu atau fitur ‘pinjaman’.

0 Komentar