Ajak Warga Doakan Korban Gempa

Untuk proses pemotongan dikatakan Endang, akan dilaks­anakan pada Jum’at (24/8) mendatang. Daging qurban akan diberikan kepada masy­arakat yang ada di sekitar ma­sjid. ”Kami masih membuka penitipan hewan qurban sam­pai hari Jum’at nanti. Rencana pemotongan akan dilakukan hari kedua di sekitar halaman belakang Masjid. Karena memang di DKM Mesjid Agung kita sel­alu melaksanakan pemotongan di hari kedua dan masyarakat sekitar pun sudah mengetahui akan hal itu,” ucapnya. (ign)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan