Cetak Biru untuk Garut Selatan

“Nah, daerah ini jangan diganggu. Tidak boleh ada aktivitas selain untuk pariwisata dan maksimalisasi hasil kelautan menurut undang-undang. Kemudian, masyarakat juga harus menjaga secara betul-betul,” katanya.

Untuk infrastruktur, pembangunan jalan tol menjadi solusi kader Nahdlatul Ulama tersebut. Konektivitas mutlak diperlukan jika ingin mencapai hasil pembangunan yang maksimal.

“Sering saya katakan, harus ada tol yang menghubungkan kawasan pesisir selatan. Sehingga, Sukabumi sampai Pangandaran terkoneksi,” ucapnya. (*)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan