Wajib Dihindari, Ini 8 Zat Pemicu Alergi yang Umum Terjadi

Baca juga : Punya Alergi Obat? Ini 7 Herbal yang Bisa Menghilangkan Rasa Sakit

7. Gigitan Serangga

Gigitan serangga seperti lebah atau semut dapat menyebabkan reaksi alergi pada beberapa individu. Reaksi dapat berkisar dari gatal-gatal hingga anafilaksis.

8. Logam,

Logam tertentu, terutama nikel, pada perhiasan atau gesper dapat menyebabkan reaksi kulit alergi. Orang dengan alergi logam mungkin mengalami ruam atau gatal-gatal.

Respon alergi pada setiap orang bisa berbeda-beda, jika menemukan tubuh mengalami alergi, sebaiknya segera hubungi tenaga kesehatan untuk mengatasinya sekaligus mengidentifikasi pemicu alergi dengan tes uji alergi.

Jika sudah mengetahui pemicunya, maka bisa menghindari agar tidak sampai terjadi reaksi alergi yang mengganggu kenyamanan.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan