JABAR EKSPRES – Bagi kamu para pengguna aplikasi dompet digital DANA, jangan sampai ketinggalan untuk mendapatkan saldo gratis dengan mudah dari aplikasi tersebut. Terdapat cara mudah peroleh keuntungan sampai dengan ratusan ribu rupiah dengan menggunakan aplikasi e-wallet ini.
Aplikasi DANA merupakan salah satu aplikasi dompet digital yang hingga saat ini masih populer di berbagai kalangan. Pengguna aplikasi e-wallet ini sudah mencapai lebih dari 100 juta pengguna pada platform play store.
Cara memperoleh keuntungan berupa saldo gratis dari aplikasi DANA ini, pertama-tama yang perlu kamu pastikan adalah memiliki aplikasi tersebut dan memiliki akun.
Selain itu pastikan juga bahwa ponsel yang kamu gunakan tersambung dengan jaringan internet, karena aplikasi e-wallet ini hanya dapat aktif apabila terhubung dengan jaringan internet.
BACA JUGA: Saldo DANA Gratis Hari Ini, Pastikan Peroleh Keuntungannya!
Keuntungan yang diperoleh dari aplikasi ini merupakan saldo dari hasil berbagi sesama pengguna aplikasi tersebut dengan melalui fitur bernama DANA Kaget. Fitur ini merupakan fitur berbagi saldo secara mudah hanya dengan menggunakan link.
Namun perlu diketahui juga bahwa link yang dibagikan hanya dapat di klaim oleh sesama pengguna aplikasi DANA, untuk itu pastikan bahwa kamu sudah memiliki akun pada aplikasi e-wallet tersebut.
BACA JUGA: Aplikasi Penghasil Uang Baru, Mainkan untuk Peroleh Keuntungannya!
Beberapa cara yang bisa di lakukan untuk penggunaan fitur berbagi saldo gratis, antar lain:
Cara Penggunaan Fitur DANA Kaget
- Langkah pertama kamu bisa buka aplikasi DANA
- Selanjutnya Klik kolom ‘Lihat Semua’
- Jika sudah kamu bisa Klik kolom ‘DANA Kaget’
- Selanjutnya isi jumlah saldo yang akan di bagikan dan jumlah penerima saldo yang akan kamu bagi saldo DANA secara gratis