JABAR EKSPRES – Keuntungan berupa saldo e-wallet DANA, saat ini bisa diperoleh dengan mudah hanya dengan memiliki akun e-wallet tersebut dan memanfaatkan salah satu fitur di dalamnya. Di bawah ini akan dijelaskan lebih lengkap mengenai cara mudah memperoleh keuntungan tersebut.
Jika kamu cukup penasaran untuk mengetahui apa saja cara-cara yang perlu dilakukan untuk peroleh keuntungan tersebut, maka kamu bisa menyimak pembahasan dalam artikel ini.
DANA merupakan sebuah aplikasi e-wallet atau dompet digital yang di dalamnya terdapat fitur-fitur menarik yang dapat mempermudah pekerjaan para pengguna aplikasi ini.
BACA JUGA: Cara Peroleh Saldo DANA Gartis, Klaim Link di Sini!
Fitur-fitur pada aplikasi DANA, di antaranya seperti mengirim saldo baik pada sesama pengguna e-wallet DANA atau pada bank lain, fitur pembelian pulsa dan kuota internet, fitur pembayaran internet, TV, hingga listrik, dan masih banyak fitur-fitur lain.
Cara memperoleh keuntungan saldo secara gratis dari aplikasi e-wallet ini adalah dengan salah satu fitur lain dalam aplikasi ini, fitur yang dimaksud di sini adalah fitur bernama DANA Kaget.
Fitur ini memiliki fungsi yang dapat dimanfaatkan dalam berbagai saldo dan menerima saldo hanya dengan sebuah link, dengan jumlah saldo dan jumlah penerima yang bisa ditentukan.
Berikut di bawah ini akan dijelaskan ara-cara yang bisa dilakukan dalam penggunaan fitur DANA Kaget, antara lain:
Cara Penggunaan DANA Kaget
- Cara pertama yang perlu di pastikan yaitu kamu perlu memiliki aplikasi dompet digital DANA
- Pilih kolom “Lihat Semua”
- Klik kolom “DANA Kaget”
- Jika sudah isi nominal saldo yang akan dibagikan, kemudian tentukan kembali berapa jumlah penerimanya
- Langkah akhir kamu akan diberi link yang dapat kamu bagikan pada teman-teman kamu
BACA JUGA: Saldo DANA Cair dengan Klik Link Kaget 2024 Berikut!
Selanjutnya, untuk memperoleh kuntungan dari fitur ini, kamu bisa klik link DANA Kaget yang tersedia taau yang dikirimkan oleh teman sesama pengguna aplikasi DANA, pastikan link yang dikirimkan adalah link berbagai DANA Kaget.
Klik link DANA Kaget di bawah ini untuk peroleh keuntungan gratis di awal tahun ini, jangan sampai kehabisan.