Namun, hanya dua bulan setelah suspensi tersebut, bintang Grizzlies ini kembali terlibat dalam insiden negatif, dan yang lebih buruk lagi, insiden yang mirip dengan yang membuatnya disuspend sebelumnya. Liga pasti akan mempertimbangkan riwayat buruknya dalam menentukan suspensi berikutnya, dan jika itu cukup lama, pasti akan berdampak pada performa Grizzlies di awal musim depan.
Ja Morant Berulah Kembali! dan Menghadapi Suspensi NBA
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News