JABAREKSPRES – Kupat Tahu merupakan makanan tradisional khas Indonesia yang terbuat dari berbagai macam jenis bahan seperti ketupat, tahu, taoge, dan kol. Bahan-bahan makanan tersebut dicampur kemudian di siram dengan bumbu kacang yang gurih dan diberi kecap.
Bandung merupakan tempat yang memiliki berbagai macam jenis kuliner, salah satunya yaitu kupat tahu yang lezat cocok digunakan untuk menu sarapan, berikut beberapa rekomendasi Kupat Thu enak yang ada di Bandung, cocok kamu datangi jika sedang berada di Bandung.
- Kupat Tahu Singaparna
Kupat Tahu Singaparna merupakan kupat tahu yang banyak dicari, Kupat Tahu Singaparna sendiri memiliki bumbu kacang yang kental dan harga yang terbilang cukup terjangkau.
Kupat Tahu Singaparna sendiri sudah memilikki bebrapa cabang yang tersebar di Bandung.
- Kupat Tahu Gempol
Kupat Tahu Gempol merupakan pilihan tempat yang cocok kamu datagi, karena kupat tahu yang disajikan terdiri dari beberapa isian seperti kupat, tahu goreng, rebusan taoge, dan bumbu kacang yang memiliki tekstur halus sehingga kupat tahu ini memmiliki rasa ang khas dan lezat.
Kupat Tahu Gempol terletak di Jl. Gempol Kulon No. 53, Citarum, Kecamatan Bandung Wetan.
- Kupat Tahu Pasar Cihapit
Kupat Tahu Pasar Cihapit menyedikan kupat tahu dengan isian seperti kupat, tahu goreng, taoge dengan disiram bumbu kacang dan kecap. Kupat Tahu Pasar Cihapit juga terkenal karena harganya yang cukup terjangkau.
Kupat Tahu Pasar Cihapit terletak di Pasar Cihapit. Jalan Cihapit no. 22, Cihapit, Bandung Wetan.
- Kupat Tahu Teh Eem
Kupat Tahu Teh Eem merupakan tempat yang cocok dijadikan tempat sarapan, kupat tahu yang disajikan di tempat ini tereknal lezat.
Kupat Tahu Teh Eem terletak di Jl. Cigadung Raya Barat No.40, Ciburial, Cimenyan, Bandung.
- Kupat Tahu Mangunreja