7 Cara Mudah Mendapatkan Koin Shopee

  1. Lakukan Pembayaran ke Merchant Shopee Tertentu

Selain dengan keempat cara tadi kalian juga bisa mendapatkan koin dengan membeli sebuah produk di merchant Shopee yang menawarkan koin cashback.

Jika menggunakan cara ini kalian akan mendapat pemberitahuan di halaman pembayaran dan tertera jumlah koin cashback yang kamu peroleh.

 

  1. Join Sesi Shopee Live yang Berhadiah Koin

Cara berikutnya adalah bergabung di sesi Shopee LIVE. Caranya, cari label koin pada halaman Shopee LIVE untuk mengetahui penjual mana yang membagikan koin selama sesi streaming langsung.

Di cara ini koin akan dikreditkan ke akun kalian ketika transaksi atau pesanan telah selesai.

Untuk memeriksa Koin yang diperoleh dari pesanan yang belum diterima, kamu bisa melihat halaman pesanan dengan membuka tab Saya > Untuk Mengirim/Menerima > Pilih pesanan > Lihat Koin Shopee yang akan diperoleh.

  1. Menerima dan Mengirim Koin Shopee

Selain diperoleh dengan beragam cara di atas, kamu juga bisa membagikan dan menerima Koin  dari teman di kontakmu, lho. Cara melakukannya pun sangat mudah, kamu cukup ikuti saja langkah-langkah berikut ini.

Pertama, pilih ikon Chat > pilih kontak/chat yang Anda ingin kirim/terima Koin Shopee > pilih ikon + > pilih Koin > pilih Jumlah Koin yang akan dikirim dan isi pesan yang ingin disampaikan > Kirim Koinmu.

Yang harus kamu ingat adalah masa berlaku Koin untuk diklaim oleh penerima setelah dikirim adalah 24 jam. Apabila koin tidak diklaim dalam batas waktu tersebut, maka akan dikembalikan ke akun Pengirim.

Koin yang telah kedaluwarsa tidak dapat dipindah tangankan dengan cara apa pun.

Itu lah Tujuh cara mendapatkan koin agar belanja kamu tetap hemat. Selamat mencoba semoga berhasil. (*)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan