Unpas Serahkan Bantuan untuk Korban Gempa di Cianjur

Koordinator Posko LLDIKTI IV Kampus UNPI, Pradika Sulaeman menerima langsung bantuan yang diwakili Unpas.

UNPI ditunjuk oleh LLDIKTI IV sebagai posko tanggap bencana. Beberapa bantuan sudah berdatangan, dan relawan siaga di tempat tersebut.

“Bantuan disalurkan ke wilayah yang paling terdampak, seperti Kecamatan Cugenang dan Warungkondang, serta wilayah lainnya bertahap,” pungkasnya.

Setelah dari Posko L2DIKTI, Tim Berkunjung ke Posko Paguyuban Pasundan untuk Menindaklanjuti Koordinasi Pemberian Bantuan Berikutnya sekaligus pemetaan langkah yang akan dilakukan terkait tahap rekonstruksi, Rehabilitasi & recovery untuk korban yang terdampak musibah. (***/yan).

Gempa di Cianjur, Gempa Cianjur Universitas Pasundan, Unpas, Bantuan Logstik, pengiriman Bantuan, Posko Bencana,

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan