Jangan Buang Kulit Jeruk, Ini Manfaatnya

Satu studi menunjukkan bagaimana kulit jeruk bisa mengurangi jumlah karsinoma sel skuamosa, yang merupakan penyebab fatal kanker kulit. Orang yang mengonsumsi kulit jeruk secara teratur memiliki lebih sedikit risiko menderita kanker kulit dan kanker paru-paru dibandingkan mereka yang hanya makan jeruk di dalamnya.

7. Menyehatkan pencernaan

Kulit jeruk mengandung serat makanan yang tinggi, sekitar 100 gram kulit jeruk mengandung setidaknya 10,6 gram serat. Serat pangan bermanfaat untuk mencegah sindrom iritasi usus, termasuk sembelit dan kembung. Manfaat teh yang dikombinasikan dengan ekstrak kulit jeruk akan menenangkan sistem pencernaan. (genpi/jpnn/ran)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan