Kabupaten Bandung Dipersiapkan Jadi Pusat Bisnis Kopi Arabika, Ini Alasannya

Lebih lanjut lagi Tisna mengungkapkan, Pemerintah Kabupaten Bandung akan bekerjasama dengan perbankan untuk membentuk bisnis plannya. Selain itu, Dinas Pertanian Kabupaten Bandung juga akan meminjam gedung Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda).

“Jadi bisnis plan dikelola oleh manajer profesional. Sekarang PT-nya belum punya modal, pinjem kantor Dekranasda. Udah dikasih pinjam tinggal jalan, tapi nunggu bikin kantor baru di Solokan Jeruk,” tandas Tisna. (yul)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan