10 % Peserta BPJS Turun Kelas

10 % Peserta BPJS Turun Kelas
LAYANI PESERTA: Para petugas dari BPJS Kesehatan saat melayani peserta daftar baru. Soal rencana kenaikkan, tercatat BPJS Cimahi ada 10 persen peserta yang turun kelas.
0 Komentar

Di sisi lain, Idham menambahkan, pangkal permasalahan keuangan di tubuh BPJS Kesehatan adalah karena adanya ketidaksesuaian antara jumlah pembayaran pengguna dan uang yang dikeluarkan BPJS Kesehatan. “Makanya kami defisit. Tapi untuk pembayaran ke sejumlah rumah sakit, kami sudah hampir menyelesaikannya. Tinggal tersisa satu bulan lagi,” pungkasnya. (drx)

0 Komentar