Usaha Mikro jadi Penopang Perekonomian Jabar

Padahal, menurut Perry UMKM membutuhkan perputaran modal yang cepat demi kelangsungan usaha mereka. Selain itu, sistem titip-menitip hanya menguntungkan pasar moder yang notabene pengusaha besar.

”Jadi UMKM jangan hanya berpikir membuat produk tanpa memikirkan 3P yaitu promotion (promosi), packaging (ke­masan), price (harga). Jika itu dilakukan maka pengusaha besar atau pasar moder itu lah yang justru akan memikirkan bagaimana mencari produk UMKM,” pungkasnya (rus)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan