Petani di Cimahi Terpaksa Panen Puso

”Selain dari Sungai Cijanggel-nya surut, di aliran yang menuju ke sini, di Cisarua (KBB) juga ada sedimentasi. Sudah sering kita keruk,” terangnya.

Jika kondisi kemarau semakin panjang, lanjut Rani, petani pun kemungkinan bisa terancam gagal panen atau memilih panen lebih awal (puso).

”Ini kan lahan digarap 23 petani, totalnya ada 15 hektare, yang lagi dipanen sekarang 10 hektare. Sisanya itu dikhawatirkan gagal panen,” pungkasnya.(mg5/ziz)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan