Siapkan Aplikasi Masalah Sampah

Dari data Qlue tersebut, pa­par Jan, sekaligus pemetaan kondisi sampah di seluruh wilayah Kota Bandung. Ka­rena, nantinya data yang ter­saji bisa langsung berbentuk grafis peta wilayah Kota Bandung beserta informasi kondisi sampah berdasarkan laporan langsung masyarakat.

“Bisa menjadi bahan untuk mengambil keputusan soal petugas dan transportasi. Atau menjadi pertimbangan untuk menentukan titik sosialisasi Kang Pisman. Karena laporan masyarakat itu lebih powerfull, dan disertai keterangan juga dalam laporannya jadi lebih lengkap,” bebernya.

Dengan kata lain, Jan me­negaskan, aplikasi Qlue ini juga bisa mengetahui kinerja aparat kewilayahan di tingkat kelurahan dalam mengelola sampah. (mg1/drx)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan