BPNT Molor Satu Tahun

BPNT Molor Satu Tahun
0 Komentar

Heri menambahkan, di KBB KKS diperuntukan bagi 95.599 keluarga penerima manfaat (KPM).

BPNT merupakan program baru dari Kemensos untuk menggantikan rastra. Setiap KPM mendapatkan jatah Rp 110.000/bulan dalam bentuk deposit di KKS yang bisa dibelanjakan untuk kebutu­han sehari-hari seperti beras dan telur. (drx)

0 Komentar