Super Music ID Gelar Audisi Gitaris 10 Kota di Jabar

Dari audisi awal di tiap wilayah, Super Music.ID akan memboyong 5 gitaris terbaik dari masing-masing wilayah untuk mengikuti rangkaian penjurian Road to SGI ke sejumlah cafe di Tasikmalaya, Sumedang, Cirebon, Subang dan Bandung. Dalam Road to SGI sejumlah musisi papan atas akan menjadi juri dan tampil unjuk performa gitarnya.

Selain itu, ajang ini pun menjadi momentum audisi gitaris Road to SGI jelang pertemuan besar para gitaris nasional Super Guitarist Indonesia pada Desember mendatang.

Sementara untuk pendaftaran audisi bisa dilakukan di sejumlah wilayah seperti di bawah ini:

  • Garut: Studio Rugery, Studio One, Studio I & G, Studio Dahmer Record, Studio Irsyad
  • Tasikmalaya: Studio Salsa, Studio Alliche, Studio Flash, Studio Hacker, Studio Ary
  • Ciamis: Studio 35, Studio Nine Digitz, Studio 48, Metal Gear Distro
  • Sumedang: Studio Diaz, Studio Galaxy, Studio Kiwari, Studio Orange, Studio DIC, Budak Hideung Distro
  • Cirebon: Studio Salsa, Studio Castle Rock, Rockaholic Merch, My Music Studio, Studio TNT, Studio W
  • Jatibarang: Studio DB, Studio Posmero, Studio 11, Studio Pestol, Kringen Stuff
  • Subang: Studio Tibro, Studio Bebepz, Studio Vega, Studio Exsis, Studio Durasi, Rockville Distro
  • Cianjur: Studio Roxy, Studio Zies, Studio Ghe, Studio Island, Magnetic I Distro
  • Kabupaten Bandung: Studio Wigys, Studio Japa, Studio Yeah, Studio Yans, Studio Fals, Studio Tripass, Soulnoise, Xtab Distro
  • Bandung: Studio Kana, Studio New Sofa, Studio M2, Hellprint Official. (asp/adv)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan