’’Oleh karena itu, sebenarnya sangat berbahaya untuk menyampaikan, pendapat atau berekspresi,’’ kata dia. (fie/mg1/tam)
Tuding Aparat Musuh

DIPERAGAKAN: Seniman Pantomim melakukan aksi untuk memperingati Hari Kebebasan Pers Sedunia 2015 yang diprakarsai oleh Aliansi Jurnalis Independen (AJI) di Jalan Ir H Djuanda, kemarin (3/5). Aksi ini menampilkan penindasan dan kecaman dari Polisi terhadap kebebasan pers di Indonesia.