Kantor SAR Bandung Mencatat Operasi Penyelamatan 2024 Menurun, Kecelakaan Didominasi di Perairan

Harry mengimbau, agar masyarakat yang hendak melakukan aktivitas baik di perairan, pegunungan maupun melaksanakan perjalanan, maka perlu memperhatikan keselamatan serta kondisi cuaca.

BACA JUGA: Cari Korban Hilang Akibat Longsor di KBB, Tim SAR Kerahkan Anjing Pelacak 

“Kondisi cuaca harus diperhatikan, jika memang berpotensi hujan lebat disertai petir, lebih baik urungkan dulu kegiatannya. Termasuk saat perjalanan, kehati-hatian harus diutamakan,” imbuhnya.

“Kemudian atuan serta rambu-rambu di pegunungan dan perairan itu harus diikuti, jangan diabaikan demi keselamatan jiwa,” pungkas Harry. (Bas)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan