TERBARU 25 Soal Latihan TWK BUMN Materi Pancasila dan Implementasinya

JABAR EKSPRES – Mari kita jelajahi berbagai soal latihan Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) BUMN yang berkaitan dengan Pancasila dan implementasinya, khususnya bagi Anda yang sedang mengikuti tahap tes online 1.

Memperbanyak latihan soal secara berulang akan membantu Anda mencapai hasil yang optimal. Telitilah setiap soalnya dan cari kunci jawaban untuk setiap pertanyaan.

25 Latihan Soal TWK Materi Pancasila

Berikut dirangkum JabarEkspres.com dari berbagai sumber contoh soal latihan TWK BUMN materi Pancasila dan implementasinya di bawah ini:

1. Andi suka memberi bantuan atau pertolongan kepada orang lain yang mendapatkan musibah, sikap yang dilakukan Andi merupakan pengamalan Pancasila pada …

A. Sila 5

B. Sila 4

C. Sila 3

D. Sila 2

Jawaban : A. Sila 5

2. Pancasila menjadi pandangan hidup kesadaran dan cita-cita moral yang meliputi suasana kejiwaan dan watak rakyat Indonesia. Mengacu pada keterangan tersebut berkaitan dengan kedudukan Pancasila sebagai….

A. Hukum tertinggi

B. Sumber tertib hukum

C. Ideologi negara

D. Sumber segala sumber hukum

Jawaban: C. Ideologi negara

3. Perilaku yang seharusnya dilakukan sesuai dengan nilai Pancasila sila ke-3 adalah….

A. Menjalankan ibadah sesuai keyakinan

B. Mengedepankan musyawarah

C. Berlaku adil pada sesame

D. Menjunjung tinggi persatuan

Jawaban: C. Menjunjung tinggi persatuan

BACA JUGA: Jadwal Pengumuman Hasil Tes Online 1 BUMN 2024, Begini Mekanisme Penilaiannya

4. Untuk menjaga agar nilai-nilai Pancasila terus hidup dan berkembang dalam kehidupan bersama sebagai masyarakat, bangsa, dan negara, maka nilai-nilai Pancasila penting bagi kita untuk…..

A. Dihayati dan diterapkan dalam kehidupan sehari-hari

B. Perlu dihayati dengan perenungan yang mendalam

C. Sering dijadikan materi utama dalam setiap perlombaan

D. Senantiasa dihafalkan

Jawaban: A. Dihayati dan diterapkan dalam kehidupan sehari-hari

5. Penting untuk menerapkan keadilan sosial dalam kehidupan sehari-hari, karena itu adalah nilai Pancasila yang sangat penting. Contoh perilaku yang mencerminkan sila ke-5 dalam lingkungan masyarakat adalah….

A. Mengutamakan kepentingan pribadi di atas kepentingan bersama

B. Menyalurkan bantuan sosial kepada masyarakat

C. Gemar menabung dan menghemat uang jajan

D. Senantiasa melatih keterampilan diri

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan