Lebih lanjut, Ridwan Kamil juga menjelaskan bahwa Pemprov Jabar juga memiliki sejumlah targetan khusus dalam pengembangan kawasan tersebut. Di antaranya yakni, meningkatkan laju pertumbuhan ekonomi sebesar 7,16 persen, penyerapan 4,5 juta tenaga kerja, dan meningkatkan laju investasi Jabar 7,77 persen.
Meskipun hanya meliputi tujuh wilayah di Jabar, kawasan Rebana diharapkan dapat berdampak juag terhadap kemajuan perekonomian dan kesejahteraan bangsa di Tanah Air. Dengan demikian, Gubernur Jabar, Ridwan Kamil meminta agar masyarakat Jabar dapat mendukung pembangunan kawasan Rebana tersebut. (*)