Ratusan Bikers Semarakan Satu Dekade Plat E StreetFire Cirebon (PLESTRIC)

Perayaan Satu Dekade Plat E Streetfire Cirebon (PLESTRIC)
Perayaan Satu Dekade Plat E Streetfire Cirebon (PLESTRIC) di Lapangan Rindu Talun, Cirebon pada Sabtu, 5 Agustus 2023 malam. (Foto: Istimewa)
0 Komentar

Sebagai wujud rasa syukur acara tersebut juga diisi dengan kegiatan Bakti Sosial (Baksos) berupa pemberian sumbangan ke sebuah rumah yatim piatu di daerah Cirebon  yang sudah dilaksanakan di hari sebelumnya. (*)

0 Komentar