Namun, dirinya merasa ada hal yang berbeda dengan sosok Panji.
Karena setelah memberikan sambutan akhir dan salam sesuai dengan ajaran agama Islam, Panji mengajarkan salam lain yang berbentuk nyanyian.
“Pak Panji memberikan sambutan terakhir kan dan disini saya mulai merasa ada hal yang berbeda setelah Assalamu’alaikum. Pak Panji bilang saya akan mengajarkan salam yang bukan Assalamualaikum saja, dalam bentuk bernyanyi,” tukas Lucky.
Baca juga: Pelantikan 179 Pejabat Fungsional, Bupati Sukabumi: Tumpuan Mencetak SDM Menuju Indonesia Emas 2045!