Dalam proses pencairan saldo dana oleh pihak KIP Kuliah nanti, penting untuk di ingat bahwa dana yang di terima merupakan bantuan biaya pendidikan yang harus di gunakan dengan bijak dan tepat sasaran.
Baca artikel lainnya: Saldo Dana Gratis Resmi Langsung Dari Google, Buruan Klaim!!
Oleh karena itu, penerima beasiswa di harapkan untuk menggunakan dana tersebut untuk kepentingan pendidikan seperti pembayaran uang kuliah, buku dan alat tulis, serta kebutuhan akademik lainnya.