Pinjol Legal Sedia Limit Hingga Rp100 Juta Dengan Tenor 24 Bulan

JABAR EKSPRES- Khusus bagi kamu yang sedang membutuhkan dana darurat, baik itu untuk modal usaha, biaya sekolah ataupun kebutuhan lainya, bisa melakukan pinjaman online (pinjol) hingga 100 juta rupiah

Jika kamu sedang mencari informasi seputar pinjol legal, bisa membaca tulisan ini sampai selesai. Karena dalam artikel ini kami akan berbagi informasi seputar pinjol yang memilki limit hingga 100 juta rupiah.

Aplikasi yang akan kami review ini bisa kamu dapatkan di playstore dengan nama aplikasi Danakini. Dalam aplikasi Dana kini, kamu akan mendapatkan pinjaman hingga 100 juta dengan masa tenor 12 bulan sampai 24 bulan

Aplikasi pinjol ini sudah teruji keamanan nya karena sudah berada di bawah naungan otoritas jasa keuangan. Sehingga kamu tidak perlu khawatir dengan data-data pribadi yang nanti nya akan kamu berikan.

Adapun yang di sediakan pada aplikasi Danakini sebesar 1 % bagi tenor 12 bulan. Sedangkan untuk tenor 24 bulan, memilki besaran bunga sampai 1,25 % saja. Di bandingkan dengan yang lain aplikasi ini memilki bunga yang lebih rendah.

Syarat yang di butuhkan dalam aplikasi ini adalah KTP, slip gaji dengan minimal penghasilan Rp. 3000.000 setiap bulanya, warga Indonesia yang berusia 21 sampai 68 tahu.

Sebetulnya aplikasi tersebut hanya di khususkan bagi kariyawan yang memiliki penghasilan 3000.000 atau lebih setiap bulanya. Namun tidak perlu khawatir, jika kamu bukan seorang karyawan, kamu bisa menggunakan aplikasi KiniTunai, KiniBayar, dan Kini cintaku.

Ketiga aplikasi tersebut masih serupa dengan aplikasi yang sudah di bahas pada paragraf sebelumnya. Yang berbeda hanyalah dari persyaratan, jika Dana kini harus menggunakan slip gaji dengan minimal pengahsilan Rp.3000.000, sedangkan ketiga aplikasi tersebut tidak.

Jika kamu berminat untuk menggunakan aplikasi Dana kini, kamu bisa mengajukanya dengan cara berikut :

  1. Pilih salah satu metode pinjaman yang sudah terlampir pada halaman aplikasi
  2.  Input data sesuai data diri
  3.  Lakukan verifikasi KTP dan data diri sesuai anjuran
  4.  Lakukan pengajuan dengan cara klik ajukan sekarang
  5.  tunggu konfirmasi pencairan

Itulah cara melakukan pinjaman online pada aplikasi pinjol legal dana kini. Sebelum kamu mencoba untuk mengajukan pinjaman online, harap tetap perhatikan kegunaan dan kepetingan nya. Karena jangan sampai kamu menggunakan pinjol ini untuk memenuhi gaya hidup dan gengsi semata.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan