JABAREKSPRES – Link tes ujian bucin yang viral melalui Google Form dapat Anda simak infonya dalam artikel ini.
Link tes ujian budak cinta alias bucin yang sempat viral di media sosial TikTok tersedia di akhir artikel ini.
Anda dapat mengaksesnya dengan gratis dan dengan mudah dengan mengklik tautannya.
Setelah ditelusuri, link tes ujian bucin ini ternyata dipakai oleh netizen di TikTok untuk mengukur tingkat bucin mereka.
Soal-soal yang menarik di dalam ujiannya seputar kebucinan, yang mana kata bucin sendiri dimaknai untuk menggambarkan hubungan muda-mudi yang tengah kasmaran.
Bahkan isi dari link tes ujian bucin tersebut memiliki indikator yang unik sebagai kategori hasil skor yang diperoleh oleh orang yang ikut dalam tes.
Misalnya, jika nilai ujian 0-150 maka dikategorikan sebagai orang yang tidak bucin. Tertulis dalam keterangan skornya ‘0-150: selamat anda tidak bucin’.
Begitulah salah satu kategori skor yang tercantum dalam link tes bucin viral tersebut.
Meskipun demikian, perlu diketahui bahwa link tes bucin ini hanya sekedar untuk seru-seruan saja atau hiburan warganet.
Hasil skor yang ada bukanlah hal yang harus dianggap serius. Jadi, jika Anda penasaran bagaimana isi dari link tes bucin tersebut berikut linknya di bawah ini.
Klik link tes bucin di sini (LINK UJIAN BUCIN GOOGLE FORM)
Disclaimer: Tes ini hanya bersifat hiburan semata. Keputusan mengikuti tes ini dan risikonya merupakan tanggung jawab Anda yang mengikutinya.