Khawatir Kadar Kolesterol Tinggi Seusai Makan Daging?, Perhatikan Tandanya

6. Xanthoma

Xanthoma adalah munculnya benjolan di bawah jaringan kulit. Biasanya terletak di persendian seperti lutut, siku bagian bawah, dan area kelopak mata.

Benjolan tersebut ketika disentuh tidak merasakan nyeri. Xanthoma dapat terjadi karena menumpuknya lemak di bawah permukaan kulit

Selain menunjukkan gejala tingginya angka kolesterol, Saddam Ismail juga memberikan tips agar terhindar dari kadar kolesterol tinggi, yaitu :

– melakukan pola hidup sehat seperti berolahraga

– kurangi makanan pemicu kolesterol

– rutin cek kolesterol minimal 6 bulan sekali.

 

 

Tinggalkan Balasan