Berlari Sambil Cintai Lingkungan dan Keindahan Alam

“Berhubung cuacanya panas di pantai, harus tetap dijaga (ke) hydration point. Pocari Sweat juga sudah menyiapkan hydration point yang sangat cukup,” kata Debby.

“Untuk full marathon, latihan minimal empat bulan, idealnya enam bulan karena dengan jarak 42 km, mental baja kalau tidak didukung fisik bagus juga percuma. Nutrisi dan tidur juga harus dijaga, jadi latihan harus proper, tidak boleh asal ikut untuk full marathon,” tambahnya.

Selain bekerja sama dengan Pocari Sweat dan Dinas Lingkungan Hidup serta Pertamina Kamojang, Dispora Jabar pun menggandeng Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jabar, Bank bjb, OYO Group Hotel, hingga ASWATA untuk menyukseskan JIM 2019.

Bagaimana runners, sudah siap berlari sambil mencintai lingkungan dan keindahan alam di Pangandaran? (rls/yan).

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan