Perampok Bersenjata Api Gasak Minimarket

Perampok Bersenjata Api Gasak Minimarket
TEMPAT PENYEKAPAN : Kepala Toko Alfamart di Jalan Ciawitali. Panji Pamungkas,29, menunjukan tempat penyekapan oleh para pelaku perampokan. Karyawan tersebut sempat disekap selama 15 menit.
0 Komentar

Nana mengaku, setelah me­nerima laporan pihaknya langsung mengecek ke lo­kasi kejadian dan melakukan olah Tempat Kejadian Perka­ra (TKP).

”Dari hasil olah TKP, setelah berhasil menggasak uang, rokok hingga handphone, pelaku langsung melarikan diri menggunakan dua unit kendaraan roda dua jenis matic,” ungkap Nana saat di­hubungi, melalui sambungan telepon, Selasa (19/3).

Nana juga membenarkan jika para pelaku menggunakan pedang samurai dan senjata api dalam melakukan aksinya untuk mengancam korbannya.

Baca Juga:RS BKKM Bukan Saingi RSUD CicalengkaBanyak Potensi ASN terkena PTM

”Senjata itu ditodongkan ke­pada korban yang sedang men­ghitung uang,” tandasnya.(ziz)

0 Komentar