“Ada lagi yang datang ke kantor pukul 12 malam untuk sekadar minta dilepaskan cincin dari jarinya. Hal-hal semacam ini kita bantu juga. Pokoknya apapun yang warga butuhkan, kami laksanakan,” tandasnya. (mg1)
Diskar PB Mengklaim Semakin Dipercaya Masyarakat
