Bandung Sabet Dua Penghargaan Pariwisata

Dia mengakui, Kota Bandung sendiri minim umber daya alam namun sumber daya manusia sangat luar biasa. Ditambah destinasi-destinasi wisata dan even-even besar yang di antaranya masuk dalam skala nasional dan internasional.

’’Itu sudah termasuk dalam tourism patern dan menjadikan Bandung sangat menarik bagi para wisatawan,” tuturnya.

Kenny memastikan, Kota Bandung telah memiliki prinsip 3A (Aksesibilitas, Amenitas dan Atraksi) untuk memperkuat pariwisata. Karenanya dia optimis bisa mencapai target tersebut.

“Dukungan Pemerintah Kota Bandung di bawah kepemimpinan Ridwan Kamil dan Oded M. Danial sangat tinggi. Semuanya mendukung peningkatan di bidang pariwisata,” tutup Kenny. (bbs/yan)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan