Pria yang akrab dipanggil Ali itu menyebutkan, prajurit Korps Marinir yang dikerahkan turut dibekali alat selam dan ambulans. Tidak hanya itu, dia memastikan bahwa di antara prajurit yang diperbantukan dalam operasi pencarian ada penyelam andal. ”Jumlahnya sepuluh orang. Dari Yontaifib 2/Marinir Pasmar 1,” ujarnya. Mereka dikirim langsung dari Jakarta ke Danau Toba. Dia berharap besar para prajurit itu bisa banyak membantu. (idr/syn)
94 Penumpang Masih Dicari

BERTARUNG DENGAN OMBAK: Potongan video penumpang feri yang memperlihatkan para penumpang KM Sinar Bangun yang tercebur ke Danau Toba berusaha menyelamatkan diri.