Maung Tumbang di Kandang

Persib kalah 1-2 atas bali united
AMRI RACHMAN DZULFIKRI/JABAR EKSPRES
TERTUNDUK : Ekspresi kekecewaan para Pemain Persib Bandung usai dikalahkan Bali United dengan skor 2-1 pada pertandingan persahabatan di Stadion GBLA, Gedebage, Kota Bandung, Sabtu (8/4).
0 Komentar

Serangan demi serangan dilakukan Persib di sisa waktu yang ada. Tapi sayang, mereka gagal mengejar ketertinggalan, skor 2-1 bertahan hingga laga berakhir.

Sebelumnya, pertandingan juga sempat memanas antara Haryono dan salah satu pemain Bali United, tapi wasit mampu mengurangi tensi emosi kedua pemain.

Meski begitu, Essien dan Cole mampu menunjukan permainan baik mereka. Essien terlihat kurang begitu lepas bermain dalam laga tersebut, namun mampu menyeimbangi permainan rekan-rekannya di tim. (bbs/fik)

0 Komentar