Komitmen BWS Menjadi Yang Terbaik

Dengan dibukanya kantor-kantor cabang yang saat ini memiliki 143 kantor diharapkan BWS akan memberikan pengaruh positif terhadap kinerja yaitu dengan peningkatan pinjaman, dan pengumpulan dana pihak ketiga dari nasabah baru. Terlebih lagi, Bank Woori Saudara akan mengembangkan Internet banking seperti sistem pembayaran online, mobile banking dan debit card.

Kekuatan Bank Woori Saudara di segmen ritel dan segmen korporasi menjadi komitmen kami menjadi yang terbaik dalam meningkatkan struktur permodalan, memperluas jaringan usaha, meningkatkan daya saing usaha, diharapkan BWS akan menjadi sebuah bank yang akan menempati peringkat yang lebih baik sesuai dengan visi Bank Woori Saudara menjadi 20 Bank terbesar di Indonesia serta berkembang di lingkungan perbankan Indonesia yang semakin kompetitif, menciptakan sinergi usaha yang kuat. (rls)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan