Kilasan Hasil Kinerja Pemkot Sebelum dan Setelah Reformasi Birokrasi

Perbaikan rapor pelayananan publik dinas -dinas Pemkot Bandung

Sebelumnya : Pada November 2013 rata-rata mendapat rapir merah

Setelahnya : Setelah direformasi , di bulan Agustus 2014 mendapat awardi dari Ombudsman Pusat karena rata – rata kualitas pelayanan publik sudah rapor hijau .

Launching LAPOR sistem pelaporan / komplain warga secara online . SMS ke 1708 . Bisa via twitter / facebook .

Sebelumnya : Masyarakat banyak yang mengeluhkan susahnya berkonsultasi dengan pemkot karena terganjal birokrasi

Setelahnya : Per Februari, laporan yang masuk ke berbagai SKPD dapat ditanggulangi hingga mencapai 80 persen

Penilaian Ombudsman

Sebelumnya: Pemkot Bandung selalu memperoleh penilaian C (Merah) dari Ombudsman terkait dengan pelyanan publik.

Setelahnya : Pada 2016, dari evaluasi pada 22 item pelayanan di 9 SKPD, dari 9 tersebut 2 Hijau dan sisanya Kuning. Ini bukti secara keseluruhan respon pelayanan di Kota Bandung sudah sangat cepat pelayanannya dan bersifat positif. Dari 500 kota kabupaten kota bandung ini rangking 4 nasional

Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (Sakip).

Sebelumnya : Pada 2013 dan 2014, Pemkot Bandung baru memperoleh nilai C untuk untuk Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (Sakip).

Setelahnya : Tahun 2015, Kota Bandung mampu memperoleh predikat Akuntabilitas A se-Indonesia

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan