Penyelenggaraan PON XIX/2016 Jabar akan berlangung 17-29 September 2016 yang digelar di 14 kabupaten/kota di Jawa Barat. Namun demikian sebagian besar pertandingan digelar di Kota Bandung, Kabupaten Bandung dan Bandung Barat.
Daerah lainnya yang menjadi daerah penyelenggara Sub PON XIX/2016 adalah Bogor, Bekasi, Sukabumi, Karawang, Purwakarta, Indramayu, Cirebon, Garut, Sumedang dan Kabupaten Pangandaran. (ant/asp)