Kalau belum terdaftar, biasanya muncul pesan “Tidak Terdapat Peserta / PM”.
Jangan tunggu info dari orang lain, cek sendiri secara berkala.
Pastikan data di KTP dan KK Kamu sesuai dan aktif di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).
Kalau belum terdaftar tapi merasa berhak, bisa ajukan permohonan ke dinas sosial setempat.
Kami yakin bantuan ini bisa sedikit meringankan beban dan mendukung kebutuhan sehari-hari Kamu.
Baca Juga:35+ Kode Redeem ML (Mobile Legends) 21 April 20255 Kode Redeem FC Mobile April 2025, Dapatkan Hadiah Gratis!
Jangan lupa catat jadwalnya, cek status secara berkala, dan manfaatkan dana dengan bijak. Yuk sebarkan info ini ke keluarga dan tetangga, biar makin banyak yang terbantu!
