JABAR EKSPRES – Jika kamu ingin mencoba tes mental pastikan kamu membaca artikel ini sampai selesai dengan teliti.
Kami akan menyajikan beberapa platform tes mental yang dapat kamu akses secara gratis tanpa perlu biaya apapun.
Kesehatan mental merupakan satu hal penting di dalam kehidupan yang terkadang kita abaikan.
Saat kondisi fisik kita baik, kita cenderung mengabaikan kesehatan mental, namun kondisi mental yang baik berpengaruh langsung pada kualitas hidup.
Banyak orang kini mencari cara untuk menjaga dan memantau kesehatan mental mereka, termasuk menjalani tes gratis yang bisa diakses secara online.
11 Daftar Platform Tes Mental Gratis:
1. Airlangga Safe Space
Inisiatif dari Fakultas Psikologi Universitas Airlangga ini menawarkan tes kesehatan mental online gratis. Tes ini dapat diakses melalui
https://airlanggasafespace.com/mental-health-test
2. Denpasar Mental Health Centre (DMHC)
DMHC menyediakan tes online gratis untuk membantu masyarakat memahami kondisi kesehatan mental mereka. Tes dapat diakses melalui situs web DMHC.
https://www.denpasarmentalhealthcentre.my.id/psikotes-depresi
3. Aplikasi Sehat Jiwa
Aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk melakukan pemeriksaan medis kejiwaan secara gratis. Pengguna mengisi kuesioner online terkait kondisi mental mereka, yang kemudian dianalisis oleh ahli kesehatan mental.
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.kemenkes.sehatjiwaBaru&hl=id&gl=US
4. Pijar Psikologi
Platform ini menawarkan tes gratis dengan akses mudah melalui perangkat smartphone atau komputer. Tes ini memberikan pemahaman tentang kondisi psikologis seseorang dan membantu menangani gejala tertentu.
https://pijarpsikologi.org/tes-kesehatan-mental
5. BagiKata
BagiKata menggunakan Self-Reporting Questionnaire (SRQ) dari WHO untuk menilai kesehatan mental.
https://bagikata.com/tesmentalhealth/
6. Ibunda.id
Platform ini menyediakan tes online gratis serta layanan konsultasi dengan psikolog berpengalaman. Tes dapat diakses di situs Ibunda.id, dan hasilnya membantu pengguna memahami kondisi kesehatan mental mereka.
https://www.ibunda.id/tespsikologi/tes-kesehatan-mental-online
7. Mental Help
https://www.mentalhelp.net/free-online-mental-health-test/
8. Satupersen
9. Pijar Psikologi
https://pijarpsikologi.org/tes-kesehatan-mental
10. Mhnational
https://screening.mhanational.org/ (rekomendasi)